[ Guru ] Unduh Hasil PTS Semester Gasal Tahun Pelajaran 2020/2021
Penilaian Tengah Semester Gasal telah selesai dilaksanakan sejak tanggal 19-29 September 2020. Bapak/Ibu Guru dapat mengunduh hasil nilai siswa secara mandiri.
Link download dapat dilihat dibawah ini
Catatan :
- File google spreadsheets bersifat online, sehingga ketika ada anak yang ikut ujian susulan maka nilai anak akan muncul secara otomatis di google spreadsheets.
- Bapak/ibu guru dapat mendownload file excel dimianapun dan kapanpun
- Nilai dapat dilihat dikolom score. dengan ketentuan apabila soal berjumlah 40 maka score perlu dikalikan secara manual dikalikan 2,5. apabila jumlah soal PTS 50. maka nilai akan otomatis muncul. contoh : score 80/100 artinya anak tersebut mendapatkan nilai 80.
adapun tata caranya dapat dilihat dibawah ini :
1. Silahkan klik tombol download diatas, kemudian masukkan username dan password ( password sebelumnya sudah dibagikan ). lihat gambar dibawah ini
2. Klik berikutnya maka akan muncul nama guru, kemudian klik yang sudah disediakan
3. Kemudian bapak/ibu guru akan diarahkan ke dalam google spreadsheets,
4. Langkah berikutnya unduh file kedalam bentuk microsoft excel dengan cara dibawah ini
kemudian file yang terdownload akan muncul di perangkat bapak/ibu guru.
Post a Comment for "[ Guru ] Unduh Hasil PTS Semester Gasal Tahun Pelajaran 2020/2021"